Penerapan Aplikasi Sistem Keuangan Desa (Siskeudes) Dalam Mencegah Terjadinya Tindak Pidana Korupsi Di Desa Karang Sentosa
Abstract
This study aims to analyze the application of the Village Financial System Application (SISKEUDES) in preventing the occurrence of criminal acts of corruption in Karang Sentosa Village, Karang Bahagia District, Bekasi Regency, West Java Province. This study uses a descriptive qualitative approach by collecting data using interviews and observations. The results showed that the implementation of the Village Financial System Application (SISKEUDES) brought quite good changes to the Karang Sentosa Village government by facilitating accurate accountability reporting by producing transparent and accountable financial reports, so as to prevent corruption by the Village Head. and other village officials.
Downloads
References
Arikunto, S. (2014). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Pt Rineka Cipta.
Basori, A. (2016). Aplikasi Sistem Keuangan Desa (Siskeudes). Bogor: Pusat Pendidikan Dan Pelatihan Pengawasan Bpkp.
Basori, A., Puspawijaya, A., & Megantoro, G.R. (2018). Petunjuk Pengoperasian Aplikasi Sistem Keuangan Desa (Siskeudes 2.0). Kementerian Dalam Negeri.
Effendi, & Bachtiar. (2002). Pembangunan Daerah Otonom Berkeadilan. Yogyakarta: Pt. Uhindo Dan Offset.
Ekaputra, N. D. (2021). Efektivitas Penerapan Aplikasi Sistem Informasi Pemerintahan Daerah (Sipd )Dalam Penyusunan Dokumen Rkpd Di Kabupaten Nganjuk.
Moleong, L. J. (2017). Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: Pt Remaja Rosdakarya.
Morenly Marchel Welley, R. A. (2018). Perbandingan Sebelum Dan Sesudah Menggunakan Aplikasi Siskeudes Dalam Pengelolaan Keuangan Desa Dan Dampaknya . Jurnal Pembangunan Ekonomi Dan Keuangan Daerah.
Muhammad Sapril Sardi Juardi, M. M. (2018). Evaluasi Penggunaan Aplikasi Siskeudes Dalam Upaya Peningkatan Kualitas Akuntabilitas Keuangan Desa.
Nardianto, R. (2020). Efektivitas Alokasi Dana Desa Dalam Meningkatkan Pembangunan Di Desa Pulokalapa Kecamatan Lemah Abang Kabupaten Karawang .
Neuman, L. (2016). Metodologi Penelitian Sosial: Pendekatan Kualitatif Dan Kuantitatif. Jakarta: Pt Indeks.
Siti, R. (2021). Penerapan Sistem Keuangan Desa (Siskeudes) Tentang Laporan Realisasi Anggaran (Studi Kasus Pada Kantor Desa Borongtala Kecamatan Tamalatea.
Sofhian Subhan. (2020). Penyebab Dan Pencegahan Korupsi: Kasus Indonesia. Tatar Pasundan.
Sry Anita Gusasi; Felmi D. Lantowa. (2021). Analisis Penerapan Aplikasi Siskeudes Dalam Meningkatkan Kualitas Akuntabilitas Keuangan Desa Di Desa Huyula. Journal Syariah And Accounting Public.
Sugiyono, P. D. (2019). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, Dan R&D. Bandung: Alfabeta, Cv.
Sulina, G. A., Wahyuni, M. A., & Kurniawan, P. S. (2017). Peranan Sistem Keuangan Desa (Siskeudes) Terhadap Kinerja Pemerintah Desa (Studi Kasus Di Desa Kaba-Kaba, Kecamatan Kediri, Kabupaten Tabanan). E-Journal S1 Ak Universitas Pendidikan Ganesha.
Sulistyowati, Y, N. C., & Fitriyah, E. (2019). Implementasi Sistem Keuangan Desa (Siskeudes) Studi Kasus Pada Desa Besuki Kecamatan Besuki Kabupaten Situbondo. International Journal Of Social Science And Business.
Sunarya, N. (2018). Efektivitas Penerapan Pengelolaan Keuangan Desa Berbasis Aplikasi Sistem Keuangan Desa (Siskudes) Di Dinas Pemberdayaan Masyarakat Dan Desa (Dpmd) Kabupaten Bekasi.
Taufiequrachman, L. S. (2020). Model Pengelolaan Dana Desa Melalui Prinsip Akuntabilitas Publik Dan Transparansi Di Kabupaten Bandung. Jurnal Riset Akuntansi Dan Bisnis.
Copyright (c) 2022 korin Rahmi, Dewi Noor Azijah, Hanny Purnamasari
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.